Limbad (tengah) dan Ustadz Felix Yanwar Siauw (kiri) |
portal.suararakyat.cf - Nasib hidup seseorang dari tahun ke tahun terus berubah. Ada yang dulu miskin, tapi belakangnya kaya raya.
Ada yang kaya raya, tapi lambat laut justru dikabarkan sudah jatuh miskin.
Begitu juga kehidupan publik figur yang kabar terakhirnya justru sudah berubah dari biasanya.
Salah satunya pesulap Limbad.
Kamu pernah melihat atraksi sulap Master Limbad?
Master Limbad adalah sosok yang terkenal dengan aksi sulap yang ekstrem.
Popularitasnya semakin menanjak tatkala ia dinobatkan sebagai Master Magician dalam acara The Master yang ditayangkan oleh stasiun RCTI pada tahun 2009.
Sejak itu namanya terus menuai perhatian dan semakin viral.